Kuota Internet Gratis dari Kemdikbud Disalurkan 11 Maret 2021, Ini Besaran Nominalnya

- 1 Maret 2021, 13:53 WIB
Kuota Internet Gratis dari Kemdikbud untuk Pelajar
Kuota Internet Gratis dari Kemdikbud untuk Pelajar /

Media Magelang - Pemerintah melalui Kemdikbud memberikan bantuan kuota internet gratis yang diberikan setiap tanggal 11 pada tiam bulannya.

Untuk penyaluran pertama Kemdikbud akan memberikannya pada 11 Maret 2021 dengan nominal kuota internet gratis dari Kemdikbud yang lebih sedikit dari tahun 2020 lalu, tetapi dapat digunakan untuk mengakses semua situs.

Adapun jumlah kuota internet gratis dari Kemdikbud akan dibedakan berdaasarkan jenjang pendidikan yakni 7 GB untuk PAUD, hingga 15 GB untuk mahasiswa.

Baca Juga: TERBARU DAN RESMI! Kuota Internet Gratis Kemdikbud 2021: Berapa Besaran Giga dan Kapan Disalurkan?

Berikut ini adalah rincian kuota internet gratis dari Kemdikbud seperti dilansir Media Magelang dari kanal YouTube Kemdikbud.

Peserta didik PAUD akan mendapatkan kuota gratis sebesar 7 GB per bulan.

Peserta didik jenjang pendidikan dasar dan menengah akan mendapatkan kuota gratis sebesar 10 GB per bulan.

Pendidik jenjang pendidikan dasar dan menengah akan mendapatkan kuota gratis sebesar 12 GB per bulan.

Mahasiswa dan dosen akan mendapatkan kuota gratis sebesar 15 GB per bulan.

Halaman:

Editor: Permadi Suntama

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x