Mahasiswa Pengguna Indosat IM3 Dapat Kuota Internet Gratis Kemdikbud 15 GB, Ini Cara Ceknya

- 11 Maret 2021, 05:14 WIB
Ilustrasi. mahasiswa akan mendapat bantuan kuota internet gratis Kemdikbud mulai Maret 2021.
Ilustrasi. mahasiswa akan mendapat bantuan kuota internet gratis Kemdikbud mulai Maret 2021. /Pixabay.com/Geralt
  1. Terdaftar di aplikasi PDDikti, berstatus aktif dalam perkuliahan atau sedang double degree;
  2. Memiliki Kartu Rencana Studi pada semester berjalan; dan
  3. Memiliki nomor ponsel aktif.

Berdasarkan situs resmi https://kuota-belajar.kemdikbud.go.id/ mahasiswa akan menerima bantuan kuota internet gratis 15 GB tiap bulan yang disalurkan selama tiga bulan.

Baca Juga: Ganjar Pranowo Dampingi Presiden Jokowi Pantau Vaksinasi Covid-19 Massal di Jawa Tengah

Bantuan kuota internet gratis ini akan dicairkan untuk mahasiswa mulai bulan Maret, April dan Mei melalui provider yang telah dipilih, termasuk Indosat IM3.

Disalurkan dalam bentuk kuota umum, bantuan kuota internet gratis dari Kemdikbud ini bisa digunakan untuk melakukan kegiatan kuliah daring, kecuali membuka aplikasi hiburan.

Berikut cara cek bantuan kuota internet gratis khusus mahasiswa untuk yang menggunakan provider Indosat IM3:

1. Cek Kuota Internet Gratis Indosat IM3 Melalui Dial Kode USSD

- Ketik *123# lalu panggil.

- Pilih cek kuota dengan tekan 1.

- Pilih kuota internet dengan tekan 1.

- Klik 'OK'.

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah