Cara Mudah Daftar DTKS Kemensos Lalu Cairkan Dana PKH Sebesar 3 Juta Rupiah

- 24 Agustus 2022, 16:03 WIB
Cara Mudah Daftar DTKS Kemensos Lalu Cairkan Dana PKH Sebesar 3 Juta Rupiah
Cara Mudah Daftar DTKS Kemensos Lalu Cairkan Dana PKH Sebesar 3 Juta Rupiah /Tangkap layar kemensos.go.id

Media Magelang - Cara mudah mendaftarkan DTKS Kemensos, agar bisa cairkan dana PKH sebesar 3 juta rupiah.

Hanya dengan NIK KTP kamu bisa langsung mendaftar DTKS Kemensos, lalu segara cairkan dana PKH yang jumlahnya hingga 3 juta rupiah.

Sepanjang tahun 2022, pemerintah melalui Kemensos akan membagikan bantuan dana lewat program PKH dan BPNT bagi masyarakat yang membutuhkan.

Namun, selain program PKH dan BPNT bantuan dana sosial dari Kemensos yang disalurkan berdasarkan data dari DTKS Kemensos adalah, BST dan PBI.

Baca Juga: Cara Mudah Cek Nama Penerima PKH dari Kemensos, Klik Link di Sini dan Cair 3 Juta Rupiah

Kemensos memiliki situs resmi untuk cek nama penerima bansos PKH (Program Keluarga Harapan), link situs bisa kamu salin di akhir artikel.

Sebelum mengetahui besaran dana PKH dari Kemensos yang dibagi menjadi beberapa kategori, kamu harus simak cara Daftar DTKS Kemensos terlebih dahulu.

Berikut adalah cara daftar DTKS Kemensos:

1. Siapkan HP dan koneksi internet.

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x