Cara Aman Beli Set Top Box atau STB Berstandar DVB-T2 untuk TV Digital, Cek di Sini!

- 25 Oktober 2022, 05:44 WIB
Cara Aman Beli Set Top Box atau STB Berstandar DVB-T2 untuk TV Digital, Cek di Sini!
Cara Aman Beli Set Top Box atau STB Berstandar DVB-T2 untuk TV Digital, Cek di Sini! /Instagram @kemenkominfo

Media Magelang - Ada cara aman yang bisa dilakukan ketika mau membeli perangkat Set Top Box (STB) untuk membantu menyaksikan siaran TV digital.

Pilihlah Set Top Box (STB) yang berstandar DVB-T2 dan telah bersertifikat Kominfo.

Nah agar tak salah beli, di artikel ini ada 4 tips memilih Set Top Box (STB) yang aman dan bagus digunakan.

Pastikan Anda memilih salah satu merek Set Top Box (STB) berikut karena sudah memenuhi kriteria yang ditetapkan Kominfo.

Baca Juga: Link Streaming Drakor The Law Cafe Episode 15, Klik di Sini Lengkap dengan Sub Indo

Saat ini di toko elektronik ataupun e-commerce perangkat Set Top Box (STB) sudah tersedia dengan berbagai merek.

Akan tetapi perhatikan beberapa hal untuk memastikan bahwa perangkat Set Top Box yang Anda pilih merupakan perangkat asli dan nantinya juga aman untuk digunakan menonton siaran digital.

Sebelumnya, ada beberapa hal yang harus Anda perhatikan dalam membeli perangkat Set Top box.

Untuk memastikan bahwa perangkat Set Top Box atau STB yang Anda beli merupakan perangkat yang asli, berikut ciri yang harus Anda perhatikan:

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah