Jadwal Pertandingan Babak 16 Besar China Masters 2023 Hari Ini, Ada 9 Wakil Indonesia

- 23 November 2023, 09:28 WIB
Pebulu tangkis Indonesia Daniel Marthin (kiri) dan Leo Rolly Carnando saat berlaga di Asian Games 2022 di Hangzhou, China.
Pebulu tangkis Indonesia Daniel Marthin (kiri) dan Leo Rolly Carnando saat berlaga di Asian Games 2022 di Hangzhou, China. /Hafidz Muba

Adapun jadwal gelaran China Masters 2023 di Gimnasium Teluk Shenzen, Shenzen, China berlangsung selama enam hari pekan ini.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Babak Pertama China Masters 2023 Hari Ini 21 November 2023

Tayangan siaran langsung rangkaian pertandingan turnamen dapat disaksikan sesuai jadwalnya pekan ini.

Mulai Anthony Sinisuka Ginting hingga Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin turut serta dalam gelaran China Masters 2023 ini.

Ada duel Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti melawan wakil ganda putri Perancis, Margot Lambert/Anne Tran di lapangan 2 hari ini.

Selain itu, Gregoria Mariska Tunjung telah bertemu wakil tunggal putri Jepang, Nozomi Okuhara di laga pertama lapangan 1.

Anda bisa menyaksikan rangkaian pertandingan China Masters 2023 secara live streaming melalui TV online.

Total hadiah yang akan didapatkan semua juara dalam turnamen level Super 750 ini yaitu sebesar 1 juta dolar AS atau setara Rp15,6 miliar.

Rangkaian pertandingan China Masters 2023 hingga babak final akan tayang secara langsung di kanal YouTube BWF, iNews TV, dan platform live streaming Vision+.

Lebih lanjut, inilah jadwal lengkap semua babak pertandingan pemain Indonesia dalam ajang China Masters 2023.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah