Siap-siap Update! iOS 16 akan Dirilis, Berikut Daftar iPhone yang Tak Kebagian iOS Terbaru

- 8 Juni 2022, 09:30 WIB
Siap-siap Update! iOS 16 akan Dirilis, Berikut Daftar iPhone yang Tak Kebagian iOS Terbaru
Siap-siap Update! iOS 16 akan Dirilis, Berikut Daftar iPhone yang Tak Kebagian iOS Terbaru /MUSTips

Baca Juga: LINK Download eFootball PES 2022 Mudah dan Cepat, Bisa Dimainkan di HP Android dan iOS

  1. iPhone 8 dan 8 Plus
  2. iPhone X
  3. iPhone XS dan XS Max
  4. iPhone XR
  5. iPhone 11
  6. iPhone 11 Pro dan 11 Pro Max
  7. iPhone 12 dan 12 mini
  8. iPhone 12 Pro dan 12 Pro Max
  9. iPhone 13 dan 13 mini
  10. iPhone 13 Pro dan 13 Pro Max

ü  iPhone SE (generasi ke-2 dan generasi ke-3), Dikutip media Magelang dari website resmi Apple pada Rabu, 8 Juni 2022

dengan demikian selain dari jenis iPhone yang disebutkan diatas, tidak kebagian untuk mengupdate ke iOS 16.

Seperti iPhone 6s,  iPhone 6s Plus, iPhone 7,  iPhone 7 Plus dan  iPhone SE generasi pertama harus terhenti di iOS 15.

Dikutip media Magelang dari thread twitter @MakeMac  pada Rabu, 8 Juni 2022, terkait fitur pada iOS 16:

  • Terhubungnya Carplay ke beragam sensor yang ada di mobil dan tetap terjaganya privasi dari data
  • True Depth Camera di iPhone bisa dipakai fitur baru Personalized Spatial Audio
  • iCloud Shared Library
  • Fitur Live Text untuk mendukung suatu video
  • Notification masuk dari layar bawah
  • Didukungnya Lockscreen di iOS pada customisasi font dan widget.
  • Didukungnya personal ID, Sharing Key, Tap to Pay, Apple Pay Later, Apple Pay Order Tracking pada fitur Wallet
  • Apple Maps dengan tampilan yang baru
  • Update Home mendukung standarisasi Matter, UI baru, kategori, Widget Lockscreen
  • SharePlay on Massages

Demikian informasi terkait daftar iphone yang tak kebagian iOS 16 beserta fitur didalamnya, semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah