Cara Beli Perpanjangan Masa Aktif Telkomsel 2023, Berapa Harga dan Waktu Perpanjangan Masa Aktif Telkomsel?

- 10 Maret 2023, 15:36 WIB
Cara Beli Perpanjangan Masa Aktif Telkomsel 2023, Berapa Harga dan Waktu Perpanjangan Masa Aktif Telkomsel? / @infoteknologii.id
Cara Beli Perpanjangan Masa Aktif Telkomsel 2023, Berapa Harga dan Waktu Perpanjangan Masa Aktif Telkomsel? / @infoteknologii.id /

Dilansir dari telkomsel.com, berikut cara Anda dapat membeli Perpanjangan Masa Aktif melalui:

1. UMB *500*05#

- Akses *500*05#.
- Pilih paket yang diinginkan:
5 hari/Rp2.000
10 hari/Rp4.000
15 hari/Rp6.000
30 hari/Rp12.000
90 hari/Rp30.000
180 hari/Rp59.000
360 hari/Rp115.000
- Pilih nomor 1, 2, 3, 4, 5, 6, atau 7.
- Balas dengan “1.Ya” untuk konfirmasi transaksi.

Baca Juga: Jadwal Perempat Final Piala Asia U20 2023 AFC Kapan Mulai, Negara Mana Saja yang Lolos?

2. UMB *888#

- Akses *888#.
- Pilih paket yang diinginkan:
5 hari/Rp2.000
10 hari/Rp4.000
15 hari/Rp6.000
30 hari/Rp12.000
90 hari/Rp30.000
180 hari/Rp59.000
360 hari/Rp115.000
- Pilih nomor 1, 2, 3, 4, 5, 6, atau 7.
- Balas dengan “1.Ya” untuk konfirmasi transaksi.

3. Aplikasi MyTelkomsel

- Pilih halaman “Belanja”.
- Pilih kategori “Internet”.
- Pilih “Perpanjangan Masa Aktif”.
- Konfirmasi transaksi Anda.

4. Outlet Digipos

- Anda bisa melakukan pembelian melalui outlet terdekat.

Halaman:

Editor: Devana Dea Prastya

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah