Ketahui, Ini 5 Kampus di Indonesia yang Bisa Diikuti Penyandang Disabilitas

- 21 Maret 2021, 08:05 WIB
Kampus Universitas Syah Kuala.
Kampus Universitas Syah Kuala. /Tangkap layar Youtube.com/Universitas Syah Kuala

Baca Juga: Intip Pembagian Insentif Kartu Prakerja Gelombang 14, Berapa yang Diterima Secara Tunai?

Baca Juga: Sisa Kuota Internet Gratis Kemendikbud 2021 Bisa Dicek di Sini, Khusus Siswa SD Pengguna Smartfren

Baca Juga: Khusus Smartfren! Cara Cek Kuota Internet Gratis 15 GB Kemdikbud 2021 Bagi Mahasiswa

UIN Sunan Kalijaga sendiri membuka jalur pendaftaran bagi masyarakat disabilitas melului jalur nasional seperti SNMPTN dan UTBK-SBMPTN atau lewat jalur mandiri yang diselenggarakan UIN Sunan Kalijaga.

Untuk jurusan dan program studi (prodi), pada dasarnya bisa mendaftar di semua program studi di UIN Sunan Kalijaga, namun bagi penyandang tunanetra tidak dianjurkan masuk ke Prodi Kimia sebab UIN Sunan Kalijaga belum memaksimalkan akomodasi bagi calon mahasiswa tunanetra di Prodi Kimia.

Pihak UIN Sunan Kalijaga pun menyediakan pembimbing bagi mahasiswa disabilitas di sana yang relawannya merupakan mahasiswa UIN Sunan Kalijaga lainnya yang tergabung di Pusat Studi Disabilitas.

  1. Universitas Indonesia (UI)

UI menerima masyarakat penyandang disabilitas untuk mendaftar di jurusan manapun. UI pun sudah memiliki layanan bagi mahasiswa penyandang disabilitas yang membutuhkan pendampingan.

Dilansir Media Magelang dari ui.ac.id, tidak ada persyaratan khusus untuk mahasiswa UI penyandang disabilitas yang ingin ikut pelayanan, semuanya bisa dapat.

Pendampingan pelayanan bagi penyandang disabilitas ini akan disesuaikan dengan permintaan dan kondisi mahasiswa itu sendiri karen beberapa mahasiwa disabilitas ada yang sudah terbiasa mandiri.

Selain pendampingan pelayanan, UI juga punya fasilitas yaang ramah disabilitas lainnya, yaitu printer braille untuk digunakan mahasiswa tunanetra dan mobil yang khusus dibuat untuk dipakai mahasiswa disabilitas.

Halaman:

Editor: Eko Prabowo

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah