Kapan Nikah? Begini Jawaban Cerdas yang Bisa Kamu Coba

- 4 Mei 2022, 12:50 WIB
Cara untuk menjawab pertanyaan 'kapan nikah?' yang sering terdegar ketika momen Lebaran, terlebih bagi yang belum memiliki pasangan.
Cara untuk menjawab pertanyaan 'kapan nikah?' yang sering terdegar ketika momen Lebaran, terlebih bagi yang belum memiliki pasangan. /pexels

Media Magelang - Pertanyaan kapan nikah sering muncul apalagi saat Lebaran 2022.

Meski demikian, pertanyaan kapan nikah ini terkadang sulit untuk dijawab oleh sebagian orang, terlebih yang belum memiliki pasangan.

Untuk menjawab pertanyaan ini memang butuh cara tersendiri supaya orang lain bisa mengerti posisi Anda dan tidak merembet ke pertanyaan usil lainnya.

Berikut Media Magelang rangkum beberapa cara untuk menjawab pertanyaan 'kapan nikah?' yang sering terdegar ketika momen Lebaran.

Baca Juga: Niat dan Keutamaan Sholat Dhuha, Bisa Dilakukan Saat Bulan Ramadan

1. Jawab dengan bertanya balik

Anda bisa menjawan dengan bertanya balik dengan nada bercanda seperti:

" Iya, kapan ya enaknya?"

" Kapan ya, Tante? Duh, saya lupa"

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah