Isu Kudeta Demokrat dari AHY Munculkan Nama Jhoni Allen Marbun, Ini Profilnya

- 4 Februari 2021, 08:45 WIB
Jhonny Allen Marbun diduga terlibat dalam kudet Partai Demokrat Pimpinan AHY.
Jhonny Allen Marbun diduga terlibat dalam kudet Partai Demokrat Pimpinan AHY. /dpr.go.id

Media Magelang – Isu kudeta partai Demokrat dari AHY makin memanas, kini muncul nama baru di tengah isu tersebut.

Jhoni Allen Marbun mulai terdengar sejak belakangan ini sejak isu kudeta demokrat dari AHY beredar.

Jhoni Allen Marbun adalah kader partai Demokrat dan anggota Dewwan Perwakilan Rakyat (DPR) dari partai yang dicetuskan oleh Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

Baca Juga: Ikatan Cinta Tadi Malam: Elsa Sial Terus, Semua Rencana Liciknya Gagal

Dikutip Mediamagelang.com dari website resmi DPR RI, Jhoni Allen Marbun dilahirkan di Pangururan, 21 Agustus 2060. Jhoni Allen Marbun merupakan anggota Komisi VII dari Fraksi Partai Demokrat.

Sebelum menjadi anggota DPR, Jhoni Allen Marbun Jhoni merupakan pegewai negeri di Pemerintah Daerah (Pemda) Jakarta.

Jhoni Allen Marbun tercatat pernah menjadi Ketua KNPI Bogor periode 1978-1983 dan Sekjen DPP Ikatan Sarjana Kosgoro periode 1996-2003.

Baca Juga: Kemendikbud Akan Memberikan 4 Jenis Bantuan Modal Usaha bagi Mahasiswa di Bulan Februari, Ada Apa Saja?

Riwayat Pendidikan Jhoni Allen Marbun

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: DPR RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah