Simak! Dibuka Mei 2021, Ini Jabatan dengan Formasi Terbanyak di CPNS 2021 Tingkat Kabupaten/ Kota

- 10 April 2021, 15:40 WIB
pendaftaran CPNS 2021. /
pendaftaran CPNS 2021. / /Instagram @infocpns2021//

Guru kelas, Guru Penjasorkes, Guru BK, Guru TIK, dan Guru Seni Budaya.

Baca Juga: Pendaftaran PKN STAN 2021 Dibuka Sampai 30 April 2021, Simak Cara Lengkap Daftarnya di Sini

Baca Juga: Mengejutkan! Tujuh Presiden Ini Jadi Pemimpin Negara Termiskin di Dunia

Menpan RB itu juga menjelaskan lebih spesifik terhadap jumlah formasi yang dibuka dalam seleksi CPNS PPPK 2021.

Untuk kebutuhan pemda terdiri dari seleksi CPNS jalur PPPK 2021 untuk guru sebanyak 1.002.616 formasi dan seleksi CPNS jalur PPPK 2021 untuk non guru sebanyak 70.008 formasi.

Menpan RB itu menjelaskan bahwa data mengenai jumlah formasi formasi terbanyak di CPNS 2021 tingkat Kabupaten/Kota merupakan hasil dari dokumen yang telah diajukan instansi pemerintah Kabupaten/Kota.***

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi

Sumber: Kemenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah