Apakah Bisa Daftar Sekolah Kedinasan Lalu ikut Pendaftaran CPNS? Ini Jawaban BKN dan Kemenpan RB

- 18 April 2021, 06:00 WIB
Bisakah daftar sekolah kedinasan dan CPNS 2021 sekaligus?
Bisakah daftar sekolah kedinasan dan CPNS 2021 sekaligus? /Kemenpan RB.

Media Magelang – Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2021 dibuka terlebih dulu oleh BKN sebagai awal dari tahap seleksi CASN atau CPNS 2021.

Baik pendaftaran sekolah kedinasan maupun pendaftaran CPNS, keduanya sama-sama diminati lulusan SMA sederajat.

Karena peminat keduanya banyak, muncul lah pertanyaan, apakah bisa daftar sekolah kedinasan lalu ikut pendaftaran CPNS?

Baca Juga: Sempat Mendapat Mimpi Sama saat Hamil Rafathar, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Umumkan Kehamilan Keduanya

Baca Juga: Amanda Manopo Unggah Foto Sholat Bareng Arya Saloka di Instagram, Netizen Soroti Captionnya

Baca Juga: Kapolda Jateng Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan Antar Umat Beragama saat Hariri Musyawarah PSMTI Provinsi Jateng

BKN dan Kemenpan RB pun menjawab pertanyaan seputar pendaftaran Sekolah Kedinasan 2021 ini dan CPNS 2021.

Plt. Kepala Biro Hubungan Masyarakat, Hukum, dan Kerja Sama BKN, Paryono, menjawab bahwa mendaftar CPNS setelah mendaftar sekolah kedinasan itu bisa dilakukan.

Pernyataan terkait pendaftar Sekolah kedinasan boleh mendaftar CPNS juga selanjutnya dijelaskan oleh Suharmen.

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi

Sumber: Kemenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x