Kartu Prakerja Gelombang 17 Dibuka, Ini Dia Tips Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar

- 7 Juni 2021, 05:35 WIB
Kartu Prakerja gelombang 17 sudah dibuka, inilah tips tes motivasi dan kemampuan dasar
Kartu Prakerja gelombang 17 sudah dibuka, inilah tips tes motivasi dan kemampuan dasar /Prakerja.go.id/

Untuk mengerjakan Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar, masyarakat perlu melakukan pendaftaran akun Kartu Prakerja gelombang 17 terlebih dahulu.

Baca Juga: Live Streaming LIDA 2021 Top 12 Grup 2 Konser Show di Indosiar Malam Ini

Adapun tata cara pendaftaran akun hingga tahap Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar pada Kartu Prakerja yaitu sebagai berikut.

Cara Daftar Akun Kartu Prakerja Gelombang 17

Jika ingin menjadi peserta Kartu Prakerja, ikuti cara pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 17 di bawah ini.

  1. Masuk ke situs www.prakerja.go.id
  2. Klik 'Buat Akun'.
  3. Masukkan nama lengkap, alamat email, dan kata sandi baru dan centang pernyataan di bawahnya.
  4. Klik 'Buat Akun'

Baca Juga: KLAIM UC GARTIS! Kode Redeem PUBG 7 Juni 2021, Bagikan Code Berikut Melalui Versi Mobile Patch Berikut

Cara Verifikasi Email Akun Kartu Prakerja Gelombang 17

Setelah itu diperlukan verifikasi email yang digunakan dalam pendaftararan Kartu Prakerja gelombang 17 dengan cara di bawah ini.

  1. Buka kotak masuk email yang sudah didaftarkan.
  2. Cek email dari Kartu Prakerja dan ikuti petunjuk untuk konfirmasi akun.
  3. Setelah konfirmasi akun e-mail berhasil, kembali ke situs Prakerja.
  4. Klik 'Login' untuk masuk ke dashboard akun.

Baca Juga: Ratusan Primogems! Kode Redeem Genshin Impact 7 Juni 2021, Klaim Hari ini Saja Sekarang Juga!

Cara Lengkapi Data Diri di Akun Kartu Prakerja Gelombang 17

Halaman:

Editor: Amallia Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah