Update Info Jadwal Pencairan BST DKI 2021 Tahap 7 dan 8, Masyarakat Bisa Dapat Bansos Rp600 Ribu

- 7 September 2021, 06:15 WIB
ILUSTRASI: Bansos BST DKI Jakarta Rp600 ribu periode Mei - Juni cair ke bank DKI kepada masyarakat yang masuk dalam golongan penerima manfaat.
ILUSTRASI: Bansos BST DKI Jakarta Rp600 ribu periode Mei - Juni cair ke bank DKI kepada masyarakat yang masuk dalam golongan penerima manfaat. /Tangkap layar Instagram.com/@dinsosdkijakarta

Media Magelang - Berikut informasi terbaru atau update terkait jadwal pencairan program Bantuan Sosial Tunai (BST) DKI tahap 7 dan 8 tahun 2021. 

Program BST DKI merupakan bansos dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta yang kini segera memasuki pencairan tahap 7 dan 8 tahun 2021. 

Penyaluran bansos BST DKI sampai saat ini baru dilakukan Pemprov DKI Jakarta hingga tahap 5 dan 6 sejak bulan Juli 2021.

Sebab itu, banyak masyarakat di DKI Jakarta yang mempertanyakan informasi jadwal pencairan dana bansos BST untuk tahap 7 dan 8 tahun 2021.

Baca Juga: BST DKI Bisa Diambil di ATM dan Kantor Pos Rp600 Ribu, Ternyata Ini Update Tahap 7 dan 8

Kini, warga Jakarta tengah menunggu penyaluran program bansos BST DKI 2021 untuk periode atau tahap 7 dan 8.

Pada bulan lalu, melalui Instagram @dinsosdkijakarta, BST DKI 2021 untuk KPM yang terdaftar yang prosesnya sudah dilakukan mulai Kamis, 12 Agustus 2021.

Sayangnya bansos BST DKI 2021 yang cair pada bulan Agustus 2021 bukan merupakan penyaluran tahap 7 dan 8.

Pada bulan Agustus Pemprov DKI Jakarta memang kembali pencairan bansos BST DKI 2021 setelah pemadanan data penerima BST Pemprov DKI Jakarta dengan data penerima BST Kementerian Sosial RI selesai.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah