Pengguna Tri Sudah Dapat SMS Ini? Kuota Internet Gratis Kemendikbud Cair September 2021

- 13 September 2021, 16:25 WIB
Cara cek kuota internet gratis untuk provider Tri.
Cara cek kuota internet gratis untuk provider Tri. /tri.co.id

"Paket SUBSIDY EDU 15GB telah berhasil didaftarkan dan berlaku mulai 13/09/2021 06:54:57 - 13/10/2021 06:54:57. Cek Kuota Internet: Hub *123*10# atau di bima+, Klik https://bit.ly/BimaPlus".

Jika telah mendapat SMS seperti itu berarti bantuan dari Kemendikbud berupa kuota internet gratis bulan September sudah masuk.

Lalu, bagaimana jika kuota internet gratis bulan September ini belum masuk?

Tenang saja, penerima bantuan subsidi dari Kemendikbud dapat cek langsung seperti ketika cek kuota internet biasanya. Sebelum itu pastikan jika nomor HP yang didaftarkan masih aktif.

Cara cek kuota internet gratis dari Kemendikbud sesuai kartu masing-masing adalah sebagai berikut:

Telkomsel

Ketik *888# lalu pilih "Cek Pulsa & Kuota" atau dapat melalui aplikasi myTelkomsel.

Indosat Ooredoo

Ketik *123*075# lalu pilih "Status & Cek Kuota" atau melalui aplikasi myIM3

Tri

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah