Jadwal Pencairan Kuota Internet Gratis Oktober 2021 dan Cara Daftarnya

- 21 September 2021, 18:54 WIB
Ilustrasi kuota internet gratis.Simak jadwal pencairan kuota internet gratis untuk semua provider di Indonesia bulan Oktober 2021 dan cara daftarnya.
Ilustrasi kuota internet gratis.Simak jadwal pencairan kuota internet gratis untuk semua provider di Indonesia bulan Oktober 2021 dan cara daftarnya. /Kemendikbud

- Peserta Didik jenjang PAUD akan mendapatkan Kuota Umum 7 GB per bulan.
- Peserta Didik Jenjang SD sampai SMA akan mendapatkan Kuota Umum 10 GB per bulan.
- Pendidik Jenjang PAUD sampai SMA akan mendapatkan Kuota Umum 12 GB per bulan.
- Dosen dan Mahasiswa Akan mendapatkan Kuota Umum 15 GB per bulan.

Setelah bantuan kuota internet gratis diterima pemilik nomor Telkomsel hingga Indosat, maka paket data dapat digunakan selama 30 hari.

Kuota internet gratis tersebut dapat digunakan langsung ketika bantuan tersebut masuk ke nomor HP penerima.

Segera daftarkan nomor Anda di bulan September ini agar bisa mendapat bantuan kuota internet gratis Kemendikbud 2021 pada bulan Oktober mendatang.***

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah