Bansos BST Rp600 Ribu Cair, Kemensos Salurkan di Rekening ATM dan Kantor Pos

- 7 Oktober 2021, 05:10 WIB
Ilustrasi uang dari bansos. Bansos BST Rp600 Ribu Cair, Kemensos Salurkan di Rekening ATM dan Kantor Pos
Ilustrasi uang dari bansos. Bansos BST Rp600 Ribu Cair, Kemensos Salurkan di Rekening ATM dan Kantor Pos /Pexels/Ahsanjaya

Media Magelang – Penyaluran bansos BST Rp600 ribu dilakukan Kemensos melalui rekening ATM atau penerima bisa ambil di Kantor Pos.

Adapun tujuan adanya bansos BST Rp600 ribu dari Kemensos agar memudahkan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari, khususnya selama pandemi Covid-19.

Saat kondisi masih pandemi Covid-19, bansos BST Rp600 ribu bisa membantu masyarakat untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Kemensos akan menyalurkan bansos BST Rp600 ribu ke semua provinsi di Indonesia, walaupun sekarang masih ada wilayah yang belum menerima bantuan tersebut.

Baca Juga: Bansos Kemensos Rp600 Ribu Cair di Rekening ATM dan Kantor Pos, Bagaimana dengan BST DKI Tahap 7 dan 8?

Dikutip Media Magelang dari laman resmi Kemensos masih ada wilayah yang tengah dilakukan pemadanan data bansos BST tersebut.

Proses pemadanan data ini dilakukan supaya penyaluran bansos BST Rp600 ribu tersebut tepat sasaran. Masyarakat yang belum menerima bansos BST Kemensos tersebut kemungkinan wilayah tempat tinggalnya masih mendalami proses pemadanan data.

Segera cek melalui laman DTKS Kemensos cekbansos.kemensos.go.id untuk mengetahui apakah nama terdaftar sebagai penerima bansos BST Rp600 ribu tersebut atau tidak.

Pastikan nama sudah terdaftar sebagai penerima bantuan di laman DTKS Kemensos cekbansos.kemensos.go.id untuk memperoleh bansos BST Rp600 ribu.

Halaman:

Editor: Ardhy Nur Ekasari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x