Ada Pencairan Bansos Kemensos Oktober 2021, Penerima Bisa Ambil Uang BST DKI Tahap 7 Rp600 Ribu di Kantor Pos

- 8 Oktober 2021, 05:35 WIB
Ilustrasi bansos Kemensos BST RP600 ribu cair
Ilustrasi bansos Kemensos BST RP600 ribu cair /

Media Magelang - Kementerian Sosial (Kemensos) melanjutkan pencairan dana bansos senilai Rp600 ribu per bulan melalui rekening ATM atau Kantor Pos

Adapun bansos Kemensos tersebut adalah BST Rp600 ribu yang setiap bulannya disalurkan melalui rekening ATM dan juga Kantor Pos.

Setelah menyelesaikan pencairan bansos dua bulan terakhir, mungkinkah Kemensos melanjutkan pencairan BST Rp600 ribu tersebut pada bulan Oktober?

Baca Juga: Bansos Kemensos 2021 Cair Oktober: Dana Rp600 Ribu Bisa Diambil di Rekening ATM atau Kantor Pos

Sayangnya, dana Rp600 ribu yang saat ini telah dicairkan Kemensos merupakan pencairan bansos pada dua bulan terakhir dan masih bisa dicairkan pada bulan Oktober ini.

Adapun dana bansos Rp600 ribu merupakan gabungan pencairan BST Kemensos untuk dua bulan, yang dijadwalkan cair sebesar Rp300 ribu per bulan.

Lalu, benarkah pencairan bansos Kemensos masih berlanjut hingga Oktober 2021?

Baca Juga: Bukan BST Tahap 7 dan 8, Bansos DKI Tahap III Rp600 Ribu Cair ke Bank DKI, Cek Sekarang!

Uang tunai Rp600 ribu yang masih dapat diambil di rekening Bank Himbara atau Kantor Pos merupakan penyaluran BST Kemensos tahap sebelumnya, bukan pada Oktober 2021.

Halaman:

Editor: Paradisa Nunni Megasari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah