20 Rekomendasi Film untuk Peringatan Hari Pahlawan 10 November, Ada Battle of Surabaya hingga Merah Putih

- 9 November 2021, 12:31 WIB
20 Rekomendasi Film untuk Peringatan Hari Pahlawan 10 November, Ada Battle of Surabaya hingga Merah Putih
20 Rekomendasi Film untuk Peringatan Hari Pahlawan 10 November, Ada Battle of Surabaya hingga Merah Putih /Instagram/@battleofsurabayathemovie

Christine Hakim, Ikranagara, Agus Kuncoro, Adipati Dolken dan Dimas Aditya turut membintangi film Sang Kiai.

Dalam film ini sendiri juga diceritakan tentang pencetusan Resolusi Jihad yang mana hari tersebut diperingati sebagai hari Santri Nasional hingga kini.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Film untuk Peringatan Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2021

2. Jendral Soedirman (2015)

Film Jendral Soedirman disutradarai oleh Viva Westi ini bercerita tentang perjuangan Jendral Soedirman saat menghadapi Agresi militer II Belanda.

Dikisahkan Jendral Soedirman memimpin perang gerilya yang mempertahankan kemerdekaan Indonesia, meski harus menahan derita. 

Dalam film Jendral Soedriman ini juga terdapat beberapa tokoh besar seperti Soekarno, Moh Hatta, Tjokropranolo, dan Tan Malaka.

Film Jendral Soedirman diperankan oleh Adipati Dolken, Ibnu Jamil, Mathias Muchus, Baim Wong, dan Nugie.

3. Battle of Surabaya (2015)

Film Battle of Surabaya oleh disutradarai oleh Aryanto Yuniawan, rilis pada tahun 2015.

Halaman:

Editor: Ardhy Nur Ekasari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah