Begini Cara Cek Kuota Internet Gratis Sudah Masuk ke Provider, Ada Telkomsel, Indosat, XL hingga 3

- 13 November 2021, 15:21 WIB
Bantuan Kouta internet gratis dari Kemendikbud.
Bantuan Kouta internet gratis dari Kemendikbud. /Foto: Twitter@Telkomsel//

Baca Juga: Cara Daftar Kuota Internet Kemendikbud, Cair Hingga 15 GB Ke Telkomsel, Indosat, XL Axiata, Tri dan Smartfren

Daftar situs dan aplikasi yang dikecualikan di atas masih dapat bertambah sewaktu-waktu. Untuk lebih lengkapnya dapat mengakses https://kuota-belajar.kemdikbud.go.id/

Untuk besaran kuota internet gratis Kemendikbud pun berbeda-beda, tergantung tingkatan penerimanya.

Adapun besaran bantuan kuota internet gratis Kemendikbud secara lebih terperinci yaitu:

• Pelajar jenjang PAUD, besar kouta internet gratis 7 GB / bulan

• Pelajar jenjang Pendidikan Dasar dan Menengah, besar kuota internet gratis 10 GB / bulan

• Pengajar jenjang PAUD dan Pendidikan Dasar dan Menengah, besar kuota internet gratis 12 GB / bulan

• Dosen dan Mahasiswa, besar kuota internet gratis 15 GB / bulan

Setiap nomor ponsel Telkomsel, Indosat, XL, atau lainnya milik penerima paling banyak bisa menerima tiga bantuan paket kuota data internet Kemendikbud, dengan ID penerima bantuan yang berbeda.

Bantuan kuota internet gratis Kemendikbud ini berlaku untuk berbagai macam provider seperti Smartfren, Tri, Telkomsel, Indosat, XL dan By.U.

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah