BLT PIP Sampai Rp1 Juta Dibagikan Untuk Para Pelajar, Simak Penjelasan dan Cara Cek Penerima Disini

- 24 Desember 2021, 15:50 WIB
BLT PIP Sampai Rp1 Juta Dibagikan Untuk Para Pelajar, Simak Penjelasan dan Cara Cek Penerima Disini
BLT PIP Sampai Rp1 Juta Dibagikan Untuk Para Pelajar, Simak Penjelasan dan Cara Cek Penerima Disini /

Media Magelang – Ini adalah penjelasan mengenai adanya BLT PIP yang dibagikan sampai Rp1 juta kepada masyarakat serta cara untuk cek nama penerima.

Diketahui bahwa Program Indonesia Pintar (PIP) telah memberikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada masyarakat untuk mendukung pendidikan para pelajar.

Program Indonesia Pintar (PIP) juga membagikan dana BLT sampai Rp1 Juta sebagai upaya memajukan dunia pendidikan.

Baca Juga: Daftar di DTKS Kemensos, Ada Bantuan Set Top Box (STB) TV Digital Gratis Kominfo Tahun 2022

Namun dana BLT PIP yang dibagikan ini telah dikonfirmasi tidak akan dibagikan kepada seluruh masyarakat Indonesia.

Dana BLT PIP ini hanya akan dibagikan kepada mereka yang rentan akan biaya pendidikan atau kurang mampu dalam membiayai pendidikan para pelajar.

Dana BLT PIP ini juga hanya akan dibagikan kepada mereka yang sudah memegang Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Dilansir dari laman pip.kemdikbud.go.id, Program Indonesia Pintar (PIP) merupakan bantuan berupa uang tunai, perluasan akses, dan kesempatan belajar dari pemerintah yang diberikan kepada peserta didik dan mahasiswa yang berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin untuk membiayai pendidikan melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Baca Juga: Belum Dapat Dana PIP? Berikut Cara Cek Bansos Anak Sekolah Lewat Laman Kemendikbud

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah