Informasi Set Top Box (STB) Gratis Kominfo, Dibagikan Jelang Migrasi TV Digital

- 17 Januari 2022, 05:30 WIB
Ilustrasi.Set Top Box (STB) TV Digital Gratis Kominfo Siap Dibagikan, Begini Syarat dan Cara Daftar Jadi Penerima
Ilustrasi.Set Top Box (STB) TV Digital Gratis Kominfo Siap Dibagikan, Begini Syarat dan Cara Daftar Jadi Penerima /Antara/

Media Magelang - Masyarakat yang masih menggunakan TV analog harus segera memiliki Set Top Box (STB).

Hal tersebut sesuai dengan anjuran Kominfo untuk segera beralih ke TV digital mulai tahun 2022.

Kominfo bahkan sudah banyak memberi sosialisasi terkait TV digital kepada masyarakat di Indonesia.

Saat ini Set Top Box (STB) sudah banyak tersedia di toko elektronik terdekat.

Baca Juga: Jelang Migrasi TV Digital, Dapatkan Set Top Box (STB) Gratis Kominfo dengan Cara Ini

Lantas apa pentingnya Set Top Box (STB) dan manfaatnya bagi pengguna TV analog?

Set Top Box (STB) akan membantu menangkap sinyal digital bagi yang masih menggunakan TV analog.

Mulai tahun ini, seluruh Indonesia hanya akan ada sinyal digital saja sehingga Set Top Box (STB) memang wajib dimiliki jika ingin tetap bisa nonton TV.

Namun bagi yang tak mampu membeli Set Top Box (STB), Kominfo telah menyediakan 6,7 juta perangkat gratis.

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah