Tata Cara Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2022, Lengkap Info Jadwal Penerimaannya

- 24 Maret 2022, 05:35 WIB
Syarat Pendaftaran UTBK SBMPTN 2022, Lengkap dengan Biaya Pendaftaran.
Syarat Pendaftaran UTBK SBMPTN 2022, Lengkap dengan Biaya Pendaftaran. /Pixabay / StockSnap.

4. Memilih Menu Pendaftaran UTBK-SBMPTN

  • Melengkapi (1) Biodata
  • (2) Memilih Program Studi

    Ada dua bidang ilmu di dalam UTBK, yaitu Saintek (Sains dan Teknologi) dan Soshum (Sosial Humaniora).

    Peserta diperkenankan untuk memilih masing- masing dua program studi dari salah satu bidang ilmu tersebut.

    Bagi yang ingin memilih bidang ilmu campuran, yang terdiri dari satu program studi saintek dan satu program studi soshum, diperbolehkan.

  • (3) Mengunggah Portofolio

    Bagi pemilih program studi seperti Olahraga, Seni Rupa, Tari, Film dan Televisi, Fotografi, dan lain- lain, diwajibkan untuk mengunggah portofolio.

    Namun, bagi yang pemegang nomor pendaftaran Kartu Indonesia Pintar (KIP) maka kuliah tidak diperbolehkan mengambil prodi dari universitas keagamaan (UIN).

    Apabila ingin mengambil prodi dari salah satu universitas keagamaan, harus membatalkan kepesertaannya dari KIP melalui laman Kemendikbud.

  • (4) Memilih Pusat UTBK PTN, dan

    UTBK akan diselenggarakan di kampus-kampus perguruan tinggi yang tersebar di Indonesia.

    Untuk itu, pada tahap ini para peserta diminta untuk memilih lokasi perguruan tinggi tempat mereka akan melaksanakan UTBK sesuai dengan universitas pilihannya.

  • (5) mendapatkan Slip Pembayaran

    Peserta juga akan diminta mengkonfirmasi program studi yang sudah dipilihnya, lalu diarahkan untuk membayar biaya ujian.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah