Cara Mudah Cek Status Penerima Dana PIP 2022 via Online, Cukup Pakai Nama dan NISN Saja!

- 23 Mei 2022, 08:08 WIB
Cara Mudah Cek Status Penerima Dana PIP 2022 via Online, Cukup Pakai Nama dan NISN Saja!
Cara Mudah Cek Status Penerima Dana PIP 2022 via Online, Cukup Pakai Nama dan NISN Saja! /PIP Kemendikbud/

Media Magelang - Berikut adalah cara mudah cek status penerima dana Program Indonesia Pintar (PIP) 2022 secara online.

Calon penerima dana PIP hanya perlu memasukkan nama dan NISN di link berikut ini.

Simak sampai habis artikel ini untuk tahu bagaimana cara mudah cek status penerima dana PIP 2022 secara online pakai NISN.

PIP 2022 dibagikan kepada para siswa SD-SMA sederajat dengan besaran dana bantuan berbeda untuk setiap jenjang.

Baca Juga: LINK DOWNLOAD Lagu MP3 MP4 dari Video YouTube Tanpa Aplikasi, Klik di Sini Segera!

Nama penerima dana PIP 2022 dapat dicek secara online untuk mendapatkan bantuan dari Kemdikbudristek RI tahun ini.

Kemdikbud menyalurkan kembali program bantuan berupa PIP kepada para siswa SD-SMA sederajat pada tahun 2022.

Penyaluran dana bantuan PIP dari Kemdikbud berlangsung bertahap pada tahun ini, yang dapat dicairkan oleh masing-masing penerima.

Pembagian program bantuan PIP 2022 mulai dilakukan oleh Kemdikbud sejak April lalu kepada penerima dengan besaran dana yang beragam.

Halaman:

Editor: Devana Dea Prastya

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x