Cara Mendapatkan LoA Unconditional LPDP Tahap 2 2022

- 6 Juli 2022, 15:43 WIB
Cara Mendapatkan LoA Unconditional LPDP Tahap 2 2022
Cara Mendapatkan LoA Unconditional LPDP Tahap 2 2022 /Instagram/@lpdp_ri
 
Media Magelang - Berikut cara untuk mendapatkan Letter of Acceptance (LoA) Unconditional sebagai prasyarat LPDP tahap 2 2022.

Menawarkan manfaat yang besar, LPDP sendiri merupakan salah satu beasiswa yang banyak diperebutkan oleh pelajar di Indonesia.

Tak heran bila para pelamar yang ingin meneruskan berbagai jenjang perkuliahan harus bersaing dengan puluhan ribu lainnya.

Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) sendiri pengelolaannya diawasi langsung oleh tiga kementerian yaitu,  Kemenkeu, Kemendikbud, dan Kemenag.

Baca Juga: Akses Link Beasiswa LPDP Tahap 2 Tahun 2022, Klik Jadwal dan Tata Cara Daftar di Sini

Seperti diketahui, LoA merupakan salah satu persyaratan opsional sebelum melakukan submit ketika menyelesaikan pendaftaran LPDP.

Adanya LoA para pelamar dianggap lebih berpeluang. Pasalnya, pendaftar dianggap telah memenuhi seluruh persyaratan pemberkasan dan meyakinkan pihak LPDP untuk melanjutkan beberapa tahapan.

Letter of Acceptance (LoA) dalam LPDP terdiri dari dua jenis yakni, LoA Unconditional dan Conditional.

Letter of Acceptance (LoA) Unconditional adalah surat pernyataan bahwa telah diterima di sebuah Perguruan Tinggi tanpa syarat.

Baca Juga: Catat! Persyaratan Berkas Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 2 2022

Dalam hal ini, kandidat hanya perlu melakukan registrasi ulang saja. Informasi yang tercantum dalam unconditional LoA antara lain:

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti

Sumber: LPDP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah