Tips Ramadhan 2021: Simak Cara Membimbing Anak agar Puasa Menjadi Menyenangkan!

- 7 April 2021, 11:10 WIB
Ilustrasi mengajari anak puasa Ramadhan 2021.
Ilustrasi mengajari anak puasa Ramadhan 2021. /Pexels/Gabby K

Media Magelang – Inilah tips untuk para orang tua bagi yang hendak membimbing buah hati belajar puasa di bulan Ramadhan 2021 ini.

Ramadhan adalah salah satu waktu yang tepat untuk membimbing dan belajar bersama anak mengenai berpuasa.

Tidak hanya berpuasa. Bulan Ramadhan adalah waktu yang tepat mempelajari agama Islam secara lebih mendalam bersama anak. Anak akan sangat senang bila orang tuanya memiliki waktu lebih untuk mereka.

Baca Juga: Presiden Malioboro Berpulang, Ini Empat Fakta Terkait Umbu Landu Paranggi

Baca Juga: Tanggapi Terduga Teroris yang Mengaku Simpatisan FPI, Pengamat Intelijen: Hanya Bersimpati itu Wajar Saja

Baca Juga: Ganjar Beri Usul Sekolah Fleksibel Terkait Seragam ketika Uji Coba PTM di Jawa Tengah

Tak jarang juga sebagian anak kesulitan mengatasi jam berbuka puasa di bulan Ramadhan yang cukup panjang. Di Indonesia sendiri waktu berpuasa ialah kurang lebih 14 jam.

Bagaimana caranya agar anak memiliki waktu berpuasa yang menyenangkan? Simak caranya berikut ini:

  1. Bermain karakter

Orang tua bisa memulai dengan aktivitas dengan memberikan cerita-cerita religi yang pas untuk anak kita.

Baca Juga: Wajib Ditaati, Ini Aturan dari Kemenag Jalankan Sholat Tarawih dan Idul Fitri 2021

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi

Sumber: Indonesia Baik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah