Ini 6 Ide Lomba 17 Agustus 2022 yang Mendidik, Inspiratif dan Kreatif

- 3 Agustus 2022, 08:05 WIB
Ilustrasi Lomba 17 Agustus untuk Anak-anak, Ibu-ibu dan Bapak-bapak.
Ilustrasi Lomba 17 Agustus untuk Anak-anak, Ibu-ibu dan Bapak-bapak. /pixabay.com/trilemedia

Ide lomba 17 Agustus 2022 yang ketiga adalah lomba menyanyikan lagu daerah atau nasional.

Dengan menyanyikan lagu-lagu daerah maupun nasional, bisa meningkatkan kebanggaan anak-anak dan masyarakat pada tanah air Indonesia yang merdeka berkat jasa para pahlawan.

Ide lomba 17 Agustus 2022 yang keempat adalah lomba mewarnai Burung Garuda yang merupakan lambang persatuan bangsa Indonesia.

Baca Juga: Free Main Banyak Game Online, Inilah Link Akses Poki Games

Dengan mewarnai Burung Garuda, anak-anak maupun masyarakat bisa mengetahui lambang negara Indonesia, menambah wawasan tentang kemajemukan Indonesia yang indah, dan meningkatkan rasa saling menghormati serta menghargai.

Ide lomba 17 Agustus 2022 yang kelima adalah lomba menghafal sila-sila dalam Pancasila.

Dengan diadakannya lomba menghafal sila-sila dalam Pancasila, berarti mendidik anak-anak maupun masyarakat untuk tidak melupakan lima hal penting sebagai pedoman dalam menjalani kehidupan berbangsa, bernegara, dan bermasyarakat.

Ide lomba 17 Agustus 2022 yang keenam adalah lomba memasak makanan nusantara.

Lomba ini mendidik, dan menambah wawasan anak-anak maupun masyarakat untuk lebih mengenal masakan nusantara yang beraneka ragam, dan patut dicintai.

Demikian referensi tentang 6 ide lomba untuk memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 2022 yang mendidik, inspiratif dan kreatif.***

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah