Harus Senang atau Sedih? Bantuan Kuota Internet Gratis Kemdikbud 2021 Kabarnya Hanya 15 GB, Ini Rinciannya!

- 1 Maret 2021, 07:02 WIB
Info terbaru bantuan kuota data internet Kemdikbud berubah, hanya dibarikan kuota belajar saja./
Info terbaru bantuan kuota data internet Kemdikbud berubah, hanya dibarikan kuota belajar saja./ /tangkapan layar kuota-belajar.kemdikbud.go.id

Yang tidak berubah adalah bantuan kuota internet gratis Kemdikbud 2021 ini tetap diberikan kepada pelajar dan pengajar dari TK, SD, SMP, SMA, hingga Mahasiswa.

Tak lupa, bantuan kuota internet tersebut ini juga diberikan kepada tenaga pengajar, yaitu guru dan dosen.

Baca Juga: Jangan Sampai Terlewat Kuota Internet Gratis 50 GB! Khusus Dosen dan Mahasiswa Cair Maret Hingga Mei 2021

Berikut ini adalah rincian terbaru bantuan kuota internet gratis Kemdikbud 2021:

  1. Jenjang PAUD mendapat bantuan kuota internet gratis sebesar 7 GB per bulan.
  2. Pelajar SD-SMA mendapat bantuan kuota internet gratis sebesar 10 GB per bulan.
  3. Pengajar atau guru mendapat bantuan kuota internet gratis sebesar 12 GB per bulan.
  4. Jenjang perguruan tinggi untuk mahasiswa dan dosen mendapat bantuan kuota internet sebesar 15 GB per bulan.

Baca Juga: Jangan Sampai Terlewat Kuota Internet Gratis 50 GB! Khusus Dosen dan Mahasiswa Cair Maret Hingga Mei 2021

Selain besaran kuota yang berubah, rincian bantuan kuota internet gratis Kemdikbud 2021 ini juga berubah dari yang sebelumnya dibagi menjadi dua bagian, yaitu kuota umum dan kuota belajar, kini hanya kuota umum saja.

Perlu diketahui, sebelumnya Kemdikbud menyebutkan bahwa bantuan kuota internet gratis tersebut akan dicairkan dengan besaran kuota mencapai 50 GB yang ditujukan untuk dosen dan mahasiswa.

Namun, saat ini dosen dan mahasiswa hanya mendapat bantuan kuota internet sebesar 15 GB saja per bulan.

Baca Juga: INFO TERBARU! Besaran Kuota Internet Gratis dari Kemdikbud

Seluruh Bantuan Kuota Internet Gratis Kemdikbud 2021 yang akan cair pada bulan Maret tersebut merupakan kuota umum yang dapat mengakses seluruh situs atau website (all network).

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah