MANTAP! Ini Tanggal Pencairan Bantuan Kuota Internet Gratis dari Kemdikbud 2021

- 4 Maret 2021, 10:10 WIB
Mendikbud Nadiem Makarim mengumumkan kebijakan Bantuan Kuota Data Internet tahun ini, disalurkan mulai bulan Maret 2021
Mendikbud Nadiem Makarim mengumumkan kebijakan Bantuan Kuota Data Internet tahun ini, disalurkan mulai bulan Maret 2021 /Tangkapan Layar YouTube Kemendikbud RI

Namun, Nadiem juga menjelaskan bahwa terdapat perbedaan rincian jumlah bantuan di tahun 2021 ini.

Jika pada tahun 2020 bantuan kuota internet mencapai 50 GB, pada tahun 2021 ini total bantuan kuota internet tersebut hanya 44 GB

Berikut ini adalah rincian bantuan kuota internet Kemendikbud sebelumnya:

Baca Juga: Simak Baik-baik, Ini Jadwal Penyaluran Bantuan Kuota Internet Gratis Kemdikbud Maret 2021

- Bagi siswa Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) 20 GB per bulan: kuota umum 5 GB dan kuota belajar 15 GB.

- Bagi siswa jenjang pendidikan dasar dan menengah (SD, SMP, SMA) 35 GB per bulan: kuota umum 5 GB, kuota belajar 30 GB.

- Bagi pengajar PAUD dan jenjang pendidikan dasar dan menengah (SD, SMP, SMA) 42 GB per bulan : kuota umum 5 GB, kuota belajar 37 GB.

- Bagi Mahasiswa dan Dosen 50 GB per bulan: kuota umum 5 GB, kuota belajar 45 GB.

Dan berikut ini adalah rincian bantuan kuota internet gratis Kemendikbud terbaru:

Baca Juga: HORE! 3 Bantuan Ini akan Dicairkan Lagi dari Pemerintah Pada Bulan Maret 2021

Halaman:

Editor: Permadi Suntama

Sumber: Dari berbagai sumber, PRMN, VIU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah