TNI-Polri Berhasil Kuasai Markas OPM Satu Persatu, Kelompok Pimpinan Egianus Kogoya Mulai Terdesak

- 31 Maret 2021, 18:40 WIB
Ilustrasi. Prajurit TNIdi Papua menekan pergerakan OPM.
Ilustrasi. Prajurit TNIdi Papua menekan pergerakan OPM. /Instagram.com/@infokomando

Media Magelang - Kabar gembira datang dari TNI Polri yang berhasil menguasai Markas Organisasi Papua Merdeka (OPM) pada hari Sabtu 27 Maret 2021.

Gerakan separatisme di Papua cukup meresahkan karena bersenjata dan dibawah naungan Organisasi seperti Papua Merdeka (OPM) dan  Komite Nasional Papua Barat (KNPB).  

OPM di bawah pimpinan Egianus Kogoya merupakan kelompok yang seringkali memunculkan konflik di Papua dan memiliki ide separatisme menggunakan cara-cara kekerasan.

OPM juga tidak ragu membunuh masyarakat yang tidak sejalan dengan ideologi mereka.

Baca Juga: Ditutup Besok! Cara Daftar UTBK-SBMPTN 2021 Lengkap Beserta Cara Mendapatkan Kartu Tanda Peserta Ujian

Baca Juga: Tak Disangka, Ternyata Begini Cara Allah Mengabulkan Doa

Baca Juga: Masih Dibuka Hingga 15 April 2021! Daftar Beasiswa Santri Pakai Cara Berikut

Namun saat ini kelompok OPM Egianus Kogoya semakin terdesak, karena markas kelompoknya yang ada di Kampung Paro, Markas Dumit mulai diketahui oleh aparat.

Tidak hanya itu, Camp Lama, Markas OPM pimpinan Egianus Kogoya di Kenyam, Nduga telah berhasil direbut dan dikuasai TNI-Polri.

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Humas Polda Jateng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah