Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2021 Aceh: Susunan Waktu Sholat, Sahur, dan Berbuka di bulan Puasa 1442 Hijriah

- 12 April 2021, 05:00 WIB
Ilustrasi Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2021 Aceh:  Susunan Waktu Sholat, Sahur, dan Berbuka di bulan Puasa 1442 Hijriah
Ilustrasi Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2021 Aceh: Susunan Waktu Sholat, Sahur, dan Berbuka di bulan Puasa 1442 Hijriah /Unsplash.com/Arthur Kornakov

Media Magelang – Berikut ini akan ditampilkan jadwal imsakiyah dan berbuka di bulan puasa Ramadhan 2021.

Link yang berisi jadwal imsakiyah Ramadhan 2021 untuk daerah Aceh akan ditampilkan di akhir dari artikel ini. Maka, simak terus artikel ini.

Muhammadiyah telah mengumumkan bahwa hari pertama Puasa Ramadhan 2021 akan jatuh pada Selasa 13 April mendatang. Jadwal imsakiyah Ramadhan 2021 ini berisi waktu imsak beserta pelaksanaan shalat Subuh, Dhuhur, Ashar, Maghrib, dan Isya.

Baca Juga: Gratis! Ini Link Live Streaming Liga Inggris: Sheff Utd VS Arsenal Selain Mola TV

Baca Juga: Muhammadiyah Beri Izin Salat di Masjid, Ini Panduan Tarawih Berjamaah Ramadhan 2021 Semasa Pandemi Covid-19

Baca Juga: Ganjar Pranowo Siap Kirimkan Bantuan untuk Korban Gempa di Malang

Muhammadiyah sebagai salah satu organisasi masyarakat berbasis Islam terbesar di Indonesia telah mengumumkan jadwal puasa Ramadhan sejak beberapa waktu yang lalu.

Muhammadiyah mengeluarkan jadwal puasa Ramadhan tahun 2021  dapat dilihat secara lengkap di laman resmi Suara Muhammadiyah.

Di laman resmi Suara Muhammadiyah tersebut tersedia jadwal imsakiyah untuk seluruh wilayah di Indonesia, dari Sabang sampai Merauke.

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi

Sumber: Muhammadiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x