Bisa Pakai Jeruk Nipis, Ini Tips Memutihkan Ketiak Hitam

- 27 Mei 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi cara memutihkan ketiak hitam menggunakan jeruk nipis.
Ilustrasi cara memutihkan ketiak hitam menggunakan jeruk nipis. /pixabay.com/HoaLuu

Dilansir dari Huffpost, ketiak hitam yang diakibatkan karena masalah medis tidak bisa diatasi dengan jeruk nipis.

Cara memutihkan ketiak yang hitam terkait dengan masalah kesehatan tertentu, maka penderita harus terlebih dahulu mengatasi masalah kesehatan yang mendasarinya.

Mengoleskan dengan jeruk nipis atau juga lemon ke ketiak yang menghitam akan rentan menimbulkan efek samping, seperti alergi dan iritasi.

Selain itu juga, dilansir dari Health, buah sitrus seperti jeruk nipis dan lemon mengandung psoralens.

Pasalnya bahan alam ini, dapat membuat kulit lebih peka terhadap paparan cahaya.

Saat kita olesi jeruk nipis maka, kulit akan menjadi lebih sensitif pada cahaya matahari.

Akibatnya, kulit ketiak akan kemerahan hingga melepuh kerena iritasi.

Serta akan membuat iritasi karena alergi.

Baca Juga: Daftar Formasi CPNS 2021 Lulusan SMA dan SMK, Segera Siapkan Berkas!

Oleh sebab itulah, sebelum kita memakai jeruk nipis, ada bagusnya Anda mencoba pada bagian kulit yang tersembunyi.

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah