Kabupaten Sukoharjo Buka 841 Formasi di Seleksi CPNS dan PPPK 2021

- 1 Juni 2021, 15:05 WIB
Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat akan sediakan 351 formasi pada seleksi CPNS dan PPPK 2021, simak rinciannya di sini.
Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat akan sediakan 351 formasi pada seleksi CPNS dan PPPK 2021, simak rinciannya di sini. /ANTARA/Asep Fathulrahman.

Media Magelang - Kabupaten Sukoharjo telah mendapat surat keputusan dari pemerintah pusat yang menjawab alokasi dari formasi yang akan dibuka pada seleksi CPNS dan PPPK 2021 mendatang.

Kemenpan RB melalui SK nomor 849 tahun 2021 telah menetapkan sejumlah formasi CPNS dan PPPK 2021 di lingkungan pemerintah Kabupaten Sukoharjo.

Rencananya pemerintah Kabupaten Sukoharjo membuka sebanyak 841 formasi CPNS dan PPPK pada seleksi tahun ini yang akan ditempatkan di berbagai instansi.

Bagi masyarakat Kabupaten Sukoharjo yang ingin mengetahui lebih detil formasi CPNS dan PPPK 2021 tersebut dapat mengecek info berikut.

Baca Juga: Baru Putus? Ini Cara dan Tips Mudah Move On dari Mantan!

Rincian formasi CPNS dan PPPK 2021 di Kabupaten Sukoharjo

Terdapat dua jalur seleksi yang akan dibuka untuk mengisi formasi yang ada di berbagai instansi Kabupaten Sukoharjo dengan rincian sebagai berikut:

CPNS

Tenaga kesehatan: 59 formasi

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Kemenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah