BLT Dana Desa Cair Rp900 Ribu Agustus 2021, Ini Syarat dan Cara Cek Penerimanya

- 5 Agustus 2021, 06:35 WIB
Warga menunjukkan uang BLT (Bantuan Langsung Tunai) dana desa di Setu, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (28/7/2021). Kementerian Keuangan mencatat realisasi BLT Dana Desa baru 21,3% karena pemerintah daerah melakukan verifikasi ulang data penerima warga yang terdampak pandemi COVID-19. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah/hp.
Warga menunjukkan uang BLT (Bantuan Langsung Tunai) dana desa di Setu, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (28/7/2021). Kementerian Keuangan mencatat realisasi BLT Dana Desa baru 21,3% karena pemerintah daerah melakukan verifikasi ulang data penerima warga yang terdampak pandemi COVID-19. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah/hp. /Fakhri Hermansyah/ANTARA FOTO

Media Magelang - Pemerintah kembali menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa pada bulan Agustus 2021, yang cair sebesar Rp900 ribu. 

Warga desa yang terdaftar sebagai penerima bantuan bisa mendapatkan dana BLT Dana Desa sekaligus untuk tiga bulan sebesar Rp900 ribu pada Agustus 2021. 

Penyaluran BLT Dana Desa Rp900 ribu dijadwalkan cair langsung untuk periode tiga bulan, yang bisa didapatkan penerima pada Agustus 2021.

Adapun besaran bantuan BLT Dana Desa 2021 yang dibagikan pemerintah yaitu Rp300 ribu per bulan untuk masing-masing penerima. 

Baca Juga: Cair Rp300 Ribu Agustus 2021, Ini Cara Cek Penerima BLT Dana Desa Melalui link sid.kemendesa.go.id

Dengan cairnya BLT Dana Desa untuk tiga bulan, penerima akan mendapatkan pencairan dana Rp900 ribu pada bulan Agustus 2021.

Simak di sini syarat penerima dan cara mengecek nama masing-masing untuk mendapatkan pencairan dana bantuan BLT Dana Desa 2021 Rp900 ribu.

Sebelumnya, Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengatakan BLT Dana Desa disalurkan langsung untuk tiga bulan melalui akun Instagram pribadinya.

Aturan terbaru terkait penyaluran bantuan ini tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan Nomor 94/PMK.07/2021 tentang Percepatan Penyaluran Dana Desa dan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Desa.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x