BSU Subsidi Gaji Rp1 Juta Agustus 2021 Sudah Cair! Ini Bedanya dengan Tahun Lalu

- 13 Agustus 2021, 05:01 WIB
Ada beberapa perbedaan BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 dengan tahun lalu mulai dari syarat, besaran, metode pencairan dan juga cara ceknya.
Ada beberapa perbedaan BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 dengan tahun lalu mulai dari syarat, besaran, metode pencairan dan juga cara ceknya. /Ahmad Fiqi Purba/Instagram.com/bank indonesia

Media Magelang - Kemnaker mulai cairkan BLT Subsidi Gaji, namun banyak pekerja masih bingung perbedaan BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 dengan tahun lalu.

Padahal banyak hal yang membedakan pencairan bantuan BLT Subsidi Gaji Rp 1 juta tahun ini mulai dari syarat, besaran, metode pencairan dan juga cara ceknya.

Ada beberapa perbedaan yang harus benar-benar dipahami oleh penerima tahun ini antara lain:

Baca Juga: Perbedaan BSU Tahun 2021 dan 2020, Sudah Cair Sejak 10 Agustus Lalu!

Perbedaan BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 dengan tahun 2020

1. Kriteria Penerima

Kriteria penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 ini berbeda dengan penyaluran bantuan tahun lalu, terutama pada aspek batasan gaji, wilayah, dan sektor atau jenis pekerjaan.

Berikut kriteria penerima bantuan BSU BPJS Ketenagakerjaan Rp 1 juta per orang ini:

Pertama, pekerja merupakan WNI dibuktikan dengan NIK KTP

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah