Cara Buat Akun Kartu Prakerja dan Daftar Gelombang 18 yang Kini Dibuka, Segera Login di prakerja.go.id

- 18 Agustus 2021, 07:35 WIB
ILUSTRASI - Karyawan yang tak dapat BSU subsidi gaji bisa ikut daftar Kartu Prakerja gelombang 18 dan dapat bantuan Rp 3,55 juta.
ILUSTRASI - Karyawan yang tak dapat BSU subsidi gaji bisa ikut daftar Kartu Prakerja gelombang 18 dan dapat bantuan Rp 3,55 juta. /Tangkapan layar: prakerja.go.id

Media Magelang - Berikut tara cara membuat akun untuk pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 18 yang kini dibuka melalui laman prakerja.go.id. 

Proses pendaftaran program Kartu Prakerja gelombang 18 via laman prakerja.go.id telah dibuka sejak hari Senin, 16 Agustus 2021 pukul 19.00 WIB.

Para calon peserta bisa segera login di laman prakerja.go.id untuk melakukan pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 18 sebelum ditutup sebentar lagi. 

Meskipun begitu, penutupan pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 18 pada 2021 belum diumumkan hingga saat ini.

Baca Juga: Berapa Besaran Insentif Kartu Prakerja Gelombang 18? Simak Disini!

Program Kartu Prakerja gelombang 18 ini merupakan program pemerintah melalui Kemnaker untuk memberikan bantuan biaya pelatihan kemampuan kerja kepada masyarakat, serta penyaluran insentif setelah mengikuti pelatihan.

Harap diingat jika Kartu Prakerja gelombang 18 hanya membuka kuota peserta yang terbatas seperti pada gelombang-gelombang sebelumnya.

Syarat Daftar Kartu Prakerja Gelombang 18

Untuk bisa menjadi peserta Kartu Prakerja gelombang 18 dan mendapat insentif Rp 3,55 juta, Anda perlu memenuhi persyaratan berikut ini:

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Prakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x