Cek di Sini! Berikut Langkah Pencairan Dana Bansos BST DKI 2021 Rp600 Ribu

- 30 Agustus 2021, 07:40 WIB
Ilustrasi BST DKI Jakarta rp 600 ribu cair hari ini. Jangan lupa cek rekening dan nomor KK, caranya mudah.
Ilustrasi BST DKI Jakarta rp 600 ribu cair hari ini. Jangan lupa cek rekening dan nomor KK, caranya mudah. /Instagram @dinsosdkijakarta

Media Magelang - Berikut informasi terkait langkah melakukan pencairan dana bantuan sosial (bansos) tunai atau BST DKI 2021 sebesar Rp600 ribu. 

Masyarakat di Jakarta bisa memperoleh dana bansos BST DKI 2021 sebesar Rp600 ribu yang disalurkan pemerintah langsung untuk dua tahap pencairan.

Saat ini penyaluran bansos BST DKI 2021 akan memasuki Tahap 7 dan 8, yang akan cair ke penerima dalam waktu dekat. 

Adapun BST DKI 2021 cair sebesar Rp300 ribu untuk satu tahap, yang hanya bisa didapatkan para penerima bansos ini. 

Baca Juga: Begini Cara Cairkan BST DKI 2021 dengan Mudah

Program BST DKI 2021 disalurkan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta kepada masyarakat yang tidak memperoleh bansos dari Kementerian Sosial (Kemensos).

Jika terdaftar dalam corona.jakarta.go.id, masyarakat akan memperoleh BST DKI 2021 dengan melakukan langkah pencairan berikut.

BST DKI Jakarta senilai Rp 600 ribu akhirnya cair Agustus 2021 ini. Akan tetapi, penyaluran bansos tersebut hanya untuk 124 KPM saja.

Penyaluran BST DKI Jakarta senilai Rp600 ribu ini adalah tahap 5 dan 6 untuk masyarakat yang masuk ke data tunda.

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah