Bansos BST Rp600 Ribu Ditransfer ke ATM Bank DKI? Begini Klarifikasi Dinsos Jakarta

- 27 September 2021, 05:00 WIB
Pengumuman tentang Dinsos DKI Jakarta terkait BST tahap 7 dan 8
Pengumuman tentang Dinsos DKI Jakarta terkait BST tahap 7 dan 8 /Foto: Instagram @dinsosdkijakarta/

Media Magelang - Bantuan bansos BST DKI sudah ditransfer di ATM bank DKI sebesar Rp600 ribu, yang kemudian di klarifikasi Dinsos DKI Jakarta.

Dinsos DKI Jakarta memberikan pernyataan perihal bansos BST DKI sebesar Rp600 ribu tahap 7 dan 8. Banyak yang mengatakan bahwa bantuan tersebut dapat diambil di ATM Bank DKI.

Hingga kini, warga Jakarta pun menantikan pencairan bansos BST DKI ini. Mereka pun tidak sabar mengambil bantuan melalui ATM Bank DKI sebagaimana kabar yang beredar.

Baca Juga: Kapan BST DKI Rp 600.000 Tahap 7 dan 8 Bakal Cair? Berikut Jawaban Dinsos DKI Jakarta

Bulan lalu, Dinsos Jakarta telah selesai menyalurkan BST DKI senilai Rp600 ribu tahap 5 dan 6 ke rekening Bank DKI masing-masing penerima. Hingga saat ini, dana Rp600 ribu tersebut masih bisa dicairkan.

Lalu, apakah benar dana BST DKI Rp600 ribu tahap 7 sudah ditransfer ke rekening Bank DKI milik penerima?

Sayangnya, dana Rp600 ribu di ATM Bank DKI tersebut bukanlah dana BST tahap 7. Dana tersebut adalah BST tahap 5 dan 6 yang mungkin baru saja diketahui oleh penerima.

Beberapa waktu lalu akhirnya Dinsos DKI Jakarta menjawab pertanyaan terkait alasan saldo Rp600 ribu dari BST DKI tahap 7 dan 8 yang belum juga masuk ke ATM mereka.

Baca Juga: BST DKI Tahap 7 Rp600 Ribu Sudah Cair di Bank DKI? Dinsos Jakarta Beri Klarifikasi

Halaman:

Editor: Dinda Silviana Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x