Rincian Besaran BLT Program Indonesia Pintar (PIP) Tahun 2021 dan Langkah Cek Nama Penerima

- 18 Desember 2021, 05:00 WIB
Besaran BLT Program Indonesia Pintar (PIP).
Besaran BLT Program Indonesia Pintar (PIP). /Portal Bandung Timur/hp.siswanti/

Media Magelang – Berikut rincian besaran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Program Indonesia Pintar (PIP) Tahun 2021 beserta langkah untuk cek nama penerima.

Pemerintah kembali memberikan bantuan kepada masyarakat yang kurang mampu terkait dengan dana BLT berhubungan dengan Pendidikan.

Perlu diketahui bahwa tidak semua masyarakat bisa mendapatkan bantuan dana BLT Program Indonesia Pintar (PIP).

Baca Juga: Begini Cek Nama Penerima BLT Program Indonesia Pintar (PIP) 2021 Lewat pip.kemdikbud.go.id

Sehingga bisa dipastikan hanya mereka yang tidak memiliki kesempatan atau kurang mampu saja yang berkesempatan mendapatkan BLT Program Indonesia Pintar (PIP) 2021 ini.

Adapun besaran dan BLT Program Indonesia Pintar (PIP) tergantung jenjang Pendidikan yang sedang ditempuh.

Perihal dana Bantuan Langsung Tunai (BLT) Program Indonesia Pintar (PIP) ini pun akan disebutkan dalam artikel ini.

Dilansir dari pip.kemdikbud.go.id, Program Indonesia Pintar (PIP) merupakan bantuan berupa uang tunai, perluasan akses, dan kesempatan belajar dari pemerintah yang diberikan kepada peserta didik dan mahasiswa yang berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin untuk membiayai pendidikan melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Sebagai informasi bahwa dana BLT PIP ini hanya akan diberikan kepada mereka yang memegang Kartu Indonesia Pintar (PIP).

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah