Tata Cara Sholat Nisfu Syaban Berjamaah atau Sendiri? Ini Info Lengkapnya

- 17 Maret 2022, 18:41 WIB
Sholat Nisfu Syaban sendiri atau berjamaah?
Sholat Nisfu Syaban sendiri atau berjamaah? /Pixabay/mohamed_hassan

Media Magelang - Bagi yang belum tahu, ternyata begini tata cara sholat Nifsu Syaban yang jatuh pada malam hari ini.

Banyak orang bingung apakah sholat Nifsu Syaban harus dilakukan sendiri-sendiri atau berjamaah di masjid.

Untuk yang masih mencari tahu tentang sholat sunnah Nifsu Syaban maka tepat sekali membaca artikel ini.

Akan disajikan lengkap info tentang Nifsu Syaban lengkap dengan tata cara sholat sunnahnya.

Baca Juga: Sholat Nifsu Syaban 2022 Dilakukan Sendiri atau Berjamaah?

Nisfu Syaban merupakan hari yang jatuh setiap tahuunya dan kali ini jatuh pada tanggal 15 pada bulan Syaban.

Hari Nisfu Syaban juga disebut dengan Laylatul Bara'ah atau Laylatun Nisfe Min Sha’ban.

Nama-nama Nisfu Syaban tersebut jika diterjemahkan dalam bahasa Indonesia memiliki arti malam pengampunan dosa, malam berdoa, dan malam pembebasan.

Pada malam Nisfu Syaban disunnahkan memperbanyak istighfar, membaca dua kalimat syahadat, berdoa dan sholat sunnah.

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah