Pendaftaran BLT BBM 2022 Caranya Gimana? Simak Jadwal Pencairan Bansos Subsidi BBM 2022

- 20 September 2022, 16:23 WIB
Pendaftaran BLT BBM 2022 Caranya Gimana? Simak Jadwal Pencairan Bansos Subsidi BBM 2022
Pendaftaran BLT BBM 2022 Caranya Gimana? Simak Jadwal Pencairan Bansos Subsidi BBM 2022 /ANTARA FOTO/Dedhez Anggara.

6. Selanjutnya, tinggal pilih jenis bansos yang diinginkan

Setelah mendaftarkan diri sebagai calon penerima bansos, nantinya data bisa dicek lagi.

Cara cek nama penerima bansos bisa dilakukan lewat laman Kemensos seperti cara di bawah ini:

1. Buka laman cekbansos.kemensos.go.id

2. Masukkan Provinsi, Kabupaten / Kota, Kecamatan dan Desa pada kolom yang tersedia

3. Isi nama masing-masing sesuai Kartu Tanda Penduduk (KTP)

4. Masukkan kode Captcha

4. Klik Cari Data

Nantinya akan keluar nama Anda dan jenis bantuan apa yang didapatkan. Jika tidak ada datanya berarti Anda bukan penerima bansos.

Nah itulah informasi terbaru tentang bansos BBM Rp600 ribu yang cair di bulan September 2022 dan tahap 2 di bulan Desember mendatang.***

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x