Begini Cara Buat Akun Kartu Prakerja Gelombang 46, Siapkan Syarat-syarat Berikut Ini Daftar Kartu Prakerja

- 1 Oktober 2022, 13:54 WIB
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 46 Dibuka Tanggal Berapa? Daftar Akun Dulu di Sini
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 46 Dibuka Tanggal Berapa? Daftar Akun Dulu di Sini /Dzikri Abdi Setia/Seputarlampung/

Media Magelang - Penuhi syarat-syarat mendaftar Kartu Prakerja termasuk membuat akun sebelum mendaftar.

Peserta Kartu Prakerja diwajibkan memiliki akun sendiri untuk proses pendaftaran.

Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 46 dilakukan secara online melalui dashboard prakerja.

Peserta hanya perlu melengkapi profil dan biodata untuk selanjutnya melakukan pendaftaran ketika gelombang dibuka.

Baca Juga: Download Video CapCut Tanpa Watermark Pakai Savefrom.net Bisa Gratis dan Tanpa Aplikasi, Coba Akses di Sini!

Nantinya peserta akan mengikuti seleksi online Kartu Prakerja melalui laman dashboard prakerja.go.id.

Untuk bisa masuk ke dashboard Kartu Prakerja, peserta harus menggunakan akun yang telah terdaftar.

Untuk membuat akun Kartu Prakerja caranya cukup mudah, Anda bisa melakukan pendaftaran dengan menggunakan HP yang dimiliki.

Baca Juga: Link Tes Ujian Bucin 2022 Gratis Pakai GForm di HP, Akses Langsung Google Form di Sini!

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x