Channel Indosiar, RCTI, Trans TV, ANTV Hilang? Begini Solusinya DIjamin Siaran TV Digital Muncul

- 15 November 2022, 18:21 WIB
Channel Indosiar, RCTI, Trans TV, ANTV Hilang? Begini Solusinya DIjamin Siaran TV Digital Muncul
Channel Indosiar, RCTI, Trans TV, ANTV Hilang? Begini Solusinya DIjamin Siaran TV Digital Muncul //Siaran Digital Kominfo

Media Magelang – Sejak 2 November 2022, Kominfo menonaktifkan penggunaan TV analog yang menyebabkan channel TV Indosiar, RCTI, Trans TV, ANTV hilang.

Hilangnya channel Indosiar, RCTI, Trans TV, ANTV disebabkan karena televisi yang digunakan masih TV analog.

Pengguna TV analog jika tetap ingin menyaksikan channel Indosiar hingga RCTI maka bisa segera pasang Set Top Box (STB).

Hal tersebut seperti yang disampaikan Kominfo jika tahun ini diadakan migrasi TV analog ke TV digital.

Baca Juga: Ada Bansos Capai Rp3 Juta, Cek Status Penerima PKH Tahap 4 November 2022 Lewat Cara Ini

Semua masyarakat akan beralih menyaksikan TV digital karena TV analog dimatikan.

Anda hanya perlu mengikuti cara yang tertera dalam artikel ini agar bisa segera menonton channel favorite Anda seperti RCTI, Indosiar dan SCTV.

Set Top Box (STB) menjadi benda yang dibutuhkan jika ingin menyaksikan siaran TV Digital.

Jika Anda sudah pasang Set Top Box (STB) namun ternyata siaran TV digital banyak yang hilang maka bisa simak penjelasan berikut.

Halaman:

Editor: Sonia Okky Astiti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x