Bayern Muenchen vs Koln: Prediksi Line Up, H2H dan Link Live Streaming

- 22 Agustus 2021, 12:15 WIB
Bayern Muenchen vs FC Koln di Bundesliga pada malam ini.
Bayern Muenchen vs FC Koln di Bundesliga pada malam ini. /Twitter @FCBayernEN/

Baca Juga: Live Streaming Liga Inggris Gratis: Liverpool vs Burnley, 21 Agustus 2021, Pukul 18.30 WIB

Bayern Muenchen harus move on pasca kehilangan pemain bek andalannya, David Alaba, yang beralih ke klub Real Madrid.

Di sisi lain, FC Koln memulai musim baru Liga Jerman dengan awal yang baik pada pertandingan akhir pekan kemarin. 

FC Koln sukses meraih kemenangan dalam pekan perdana Liga Jerman, dengan mencatat hasil skor 3-1 atas Hertha Berlin.

Lebih lanjut, inilah prediksi line up, head-to-head (H2H), dan link live streaming laga Bayern Muenchen vs Koln dalam Liga Jerman.

Prediksi line up

Dilansir dari laman Sportsmole, berikut prediksi line up atau susunan pemain awal dalam laga Liga Jerman 2021-2022 antara Bayern Muenchen vs FC Koln.

Bayern Munich:
Ulreich; Stanisic, Upamecano, Sule, Davies; Kimmich, Goretzka; Sane, Muller, Gnabry; Lewandowski

FC Koln:
T Horn; Schmitz, Mere, Czichos, Hector; Skhiri; Thielmann, Ljubicic, Uth, Kainz; Modeste

Head-to-head (H2H)

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah