Jadwal Laga Pekan ke-32 Liga 1 2022-23, Ada Persebaya vs Persija dan Borneo FC vs Bali United

- 28 Maret 2023, 12:10 WIB
Pemain Persebaya Surabaya merayakan kemenangan melawan Persikabo 1973 di Liga 1.
Pemain Persebaya Surabaya merayakan kemenangan melawan Persikabo 1973 di Liga 1. /Instagram @officialpersebaya/

Baca Juga: HASIL Akhir Voting Indonesian Idol 2023 Malam Ini 27 Maret, Siapakah Kontestan yang Lolos ke Babak Top 6?

Sementara itu, Persebaya vs Persija Jakarta menjadi duel penutup pada jadwal hari terakhir pekan 32 Liga 1 pada Rabu, 5 April 2023.

PSM Makassar kini masih menempati puncak klasemen sementara Liga 1 2022-2023 dengan koleksi 69 poin dari 31 laga.

Hasil ini didapatkan PSM usai meraih kemenangan beruntun, dengan yang terbaru menang 3-1 dari Bhayangkara FC.

Posisi PSM disusul Persib dengan torehan 56 poin dan Persija dengan raihan 54 poin di bawahnya.

Sementara itu, RANS Nusantara FC masih berada di dasar klasemen Liga 1 dengan raihan 18 poin dari 31 pertandingan.

Adapun semua pertandingan Liga 1 2022-2023 termasuk di pekan ini bisa ditonton melalui live streaming Vidio.

TV Indosiar turut menayangkan siaran langsung sebagian laga di pekan 32 Liga 1 2022-2023 sesuai jadwal.

Lebih lanjut, inilah jadwal laga pekan ke-32 ajang Liga 1 2022-2023 yang bergulir pada 30 Maret-5 April 2023.

Jadwal Laga Pekan 32 Liga 1 2022-2023

Halaman:

Editor: Destri Ananda Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x