Cara dan Syarat Dapat Uang dari Twitter, Kreator Bisa Gunakan Fitur Ticketed Spaces

- 30 Agustus 2021, 19:39 WIB
Ilustrasi Twitter/ Simak cara dan syarat gabung Ticketed Spaces di Twitter agar pengguna bisa menghasilkan uang dan meraup pendapatan dari penjualan tiket .
Ilustrasi Twitter/ Simak cara dan syarat gabung Ticketed Spaces di Twitter agar pengguna bisa menghasilkan uang dan meraup pendapatan dari penjualan tiket . /Pexels.com/Solen Feyissa

Media Magelang - Mencari penghasilan secara virtual kini bisa juga dilakukan melalui jejaring sosial Twitter.

Meluncurkan fitur monetisasi, Twitter memanfaatkan momen trend penggunaan sosial media selama pandemi Covid-19 dengan meluncurkan Ticketed Spaces.

Lalu bagaimana pengguna bisa menghasilkan uang dan meraup pendapatan dari meluncurkan Ticketed Spaces di Twitter.

Sebelumnya, fitur Ticketed Spaces atau ruang audio langsung berbayar bisa pengguna temukan dalam menu Monetization.

Baca Juga: Tagar Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie Bergema di Twitter, Warganet: Nia Bisa Stress Karena Pandemi Dari Sebelah

Seperti tujuannya yaitu monetisasi, pengguna Twitter dengan kriteria tertentu bisa mulai melakukan interaksi dengan followersnya di fitur Ticketed Spaces.

Ticketed Spaces membantu kreator menghasilkan pendapatan dari Spaces yang mereka hosting serta memungkinkan penonton mereka menunjukkan dukungan dengan membeli tiket.

 

Dikutip Media Magelang dari The Verge, dengan fitur Ticketed Spaces ini kreator dapat mengatur biaya tiket yang harus dibayar oleh followers, mulai dari USD 1 atau sekitar Rp14 ribu, hingga paling tinggi USD999 atau sekitar Rp14 juta untuk bergabung dalam obrolan.

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Twitter The Verge


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah