Inilah Daftar Lengkap Hari Besar Bulan September 2022, Ada Hari Besar Nasional dan Internasional

31 Agustus 2022, 15:03 WIB
Inilah Daftar Lengkap Hari Besar Bulan September 2022, Ada Hari Besar Nasional dan Internasional /Starline/Freepik/

Media Magelang - Tak terasa bulan Agustus akan segera berakhir dan akan memasuki bulan September.

Pada bulan September terdapat sejumlah hari besar, baik itu skala nasional maupun internasional.

Sebelumnya, pemerintah telah mengeluarkan jadwal hari libur dan hari besar nasional untuk tahun 2022.

Hari libur nasional akan menjadi hari yang paling ditunggu di setiap tahunnya bagi masyarakat, termasuk pada tahun 2022.

Baca Juga: Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional Bulan September 2022, Apa Ada Tanggal Merahnya?

Terdapat lima belas hari libur nasional yang akan jatuh pada tahun 2022 berdasarkan SKB 3 menteri Nomor 963 tahun 2021, nomor 3 tahun 2021, dan nomor 4 tahun 2021 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2022.

Sayangnya tidak ada hari libur nasional di bulan September 2022 ini, namun masih ada peringatan hari besar lainnya.

Pada bulan September peringatan yang sangat terkenal adalah peringatan mengenai G30S PKI yang ada di Indonesia.

Ternyata selain G30S PKI juga terdapat peringatan skala internasional berupa Hari Perdamaian Internasional.

Baca Juga: Daftar Tanggal Merah Bulan September 2022, Ada Hari Besar Apa Saja di Bulan September?

Bagi yang penasaran mengenai hari-hari besar yang ada pada bulan September Media Magelang telah merangkum daftar hari besar nasional dan internasional pada bulan September dari berbagai sumber.

Daftar hari besar nasional:

1 September 2022 Hari Polisi Wanita (Polwan)

3 September 2022 Hari Palang Merah Indonesia

4 September 2022 Hari Pelanggan Nasional

8 September 2022 Hari Pamong Praja

9 September 2022 Hari Olahraga Nasional

11 September 2022 Hari Radio Indonesia

17 September 2022 Hari Perhubungan Nasional

24 September 2022 Hari Tani

27 September 2022 Hari Bakti Pos dan Telekomunikasi

28 September 2022 Hari Pos Telekomunikasi Telegraf (PTT)

29 September 2922 Hari Sarjana Indonesia

30 September 2922 Hari Peringatan G30S PKI.

Selain hari besar nasional, berikut adalah hari besar yang dirayakan skala internasional:

1 September 2022 Hari Jantung Sedunia

4 September 2022 Hari Jilbab Internasional

8 September 2022 Hari Aksara Internasional dan Hari Rabies Sedunia

15 September 2923 Hari Demokrasi Internasional

16 September 2922 Hari Ozon Internasional

19 September 2922 Hari Internasional Berbicara seperti Bajak Laut

21 September 2922 Hari Perdamaian Internasional dan Hari Alzheimer Sedunia

22 September 2022 Hari Bebas Kendaraan Motor

26 September 2022 Hari Bahasa Eropa

28 September 2922 Hari Hak mendapatkan Informasi

30 September 2022 Hari Penerjemah Internasional

Itulah daftar hari besar yang ada di bulan September baik itu nasional maupun internasional.***

Editor: Sonia Okky Astiti

Tags

Terkini

Terpopuler