Ini Fakta Menarik Seputar Kartu Prakerja Gelombang 12 yang Baru Dibuka Pada 2021

- 24 Februari 2021, 05:24 WIB
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 12 dibuka pada 23 hingga 26 Februari 2021
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 12 dibuka pada 23 hingga 26 Februari 2021 /ANTARA/Aditya Pradana Putra

Artinya, peserta Kartu Prakerja gelombang 1-11 tidak diperbolehkan mendaftar kembali pada gelombang 12 yang saat ini telah dibuka.

Baca Juga: Memilukan, Viral Video TikTok Siswa Sempat Ingin Berhenti Sekolah karena Tak Mampu Membeli Kuota Internet 

4. Anak Sekolah dan Kuliah Dilarang Ikut

Salah satu persyaratan peserta Kartu Prakerja gelombang 12 adalah sedang tidak menempuh pendidikan formal.

Dengan begitu, meski siswa sekolah dan mahasiswa telah berusia 18 tahun, tetap tidak diperkenankan untuk mendaftar pada Kartu Prakerja Gelombang 12 tahun 2021.

Baca Juga: Polda Jawa Tengah Akan Tindak Tegas Anggota Polri Atau Siapapun Yang Menggunakan Narkotika

5. Hanya Dibuka 4 Hari

Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 12 tahun 2021 dibuka hanya 4 hari, yang bisa dilakukan mulai hari ini.

Calon peserta yang ingin mendaftar perlu segera mengikuti tes seleksi sebelum masa waktu pendaftaran berakhir, yang hanya bisa diakses pada 23-26 Februari 2021.

Baca Juga: Cuti Bersama Tahun 2021 Dipangkas Dari 7 Hari Jadi 2 Hari, Simak Jadwal Terbarunya Di Sini!  

Halaman:

Editor: Puspasari Setyaningrum

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah