PENTING! Kemdikbud Akan Umumkan Pencairan Kuota Internet Gratis 2021 Hari Ini

- 1 Maret 2021, 12:25 WIB
Mendikbud Nadim Makarin sosialisasikan kebijakan terkait Dana BOS dan DAk
Mendikbud Nadim Makarin sosialisasikan kebijakan terkait Dana BOS dan DAk /Dok. Kemdikbud

Pembatasan akses ditujukan kepada aplikasi media sosial seperti Facebook, Twitter, Instagram, dan Tiktok.
Pembatasan juga ditujukan untuk website yang diblokir Kominfo.

Selain itu, terdapat syarat yang harus dipenuhi jika ingin mendapatkan kuota belajar ini diantaranya :

1. Peserta Didik pada PAUD dan Jenjang Pendidikan Dasar dan Menengah

Terdaftar di aplikasi Dapodik

Memiliki nomor ponsel aktif atas nama peserta didik/orang tua/anggota keluarga /wali.

Baca Juga: Harus Senang atau Sedih? Bantuan Kuota Internet Gratis Kemdikbud 2021 Kabarnya Hanya 15 GB, Ini Rinciannya!

2. Pendidik pada PAUD dan Jenjang Pendidikan Dasar dan Menengah

Terdaftar di aplikasi Dapodik dan berstatus aktif

Memiliki nomor ponsel aktif.

3. Mahasiswa

Halaman:

Editor: Permadi Suntama

Sumber: Instagram @movreview Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah