Catat! Kemenpan Membuka 1,3 Juta Lowongan CPNS 2021, Ini Formasi yang Paling Banyak Dibutuhkan

- 10 Maret 2021, 07:30 WIB
Siap-Siap, Ini Rencana Jadwal Seleksi CPNS 2021
Siap-Siap, Ini Rencana Jadwal Seleksi CPNS 2021 /Kemenpan RB

Media Magelang – Berikut ini adalah formasi yang paling banyak dibutuhkan dalam CPNS 2021.

Kemenpan RB melalui unggahan di akun Instagram @kemenpanrb mengumumkan pembukaan CPNS akan kembali dilakukan pada tahun 2021.

Sebanyak 1,3 juta lowongan dibutuhkan untuk mengisi berbagai formasi dengan status CPNS maupun Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Baca Juga: Tren Kasus Covid-19 di Jateng Melandai, Ganjar Pranowo: Jangan Lengah!

Dari 1,3 juta lowongan tersebut, terdapat salah satu formasi yang paling dibutuhkan dan memiliki kuota terbanyak pada pengadaan ASN 2021.

Dikutip Media Magelang dari akun Instagram @kemenpanrb pada Selasa, 9 Maret 2021, rincian formasi dalam pengadaan ASN tahun 2021 adalah sebagai berikut.

  • 1.000.000 formasi guru PPPK.
  • 189.000 formasi untuk CPNS dan PPPK di pemerintahan daerah (Provinsi/Kabupaten/Kota).
  • 83.000 formasi CPNS dan PPPK di pemerintahan pusat (Kementrian/Lembaga).

Baca Juga: Catat! 6 Dokumen Wajib Dimiliki Jika ingin Mengikuti Seleksi CPNS 2021

Berdasarkan daftar rincian pengadaan ASN 2021 di atas, bisa disimpulkan bahwa formasi yang paling banyak dibutuhkan adalah guru PPPK.

Formasi ini, menurut Kemenpan RB bisa diisi oleh:

Halaman:

Editor: Eko Prabowo

Sumber: Kemenpan RB Literasi News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah